Metode Ceramah dalam Pembelajaran Formal dan Non Formal
Metode ceramah suatu
pencapaian bahan mengajaran dalam bentuk penuturan atau penerangan lisan oleh
guru terhadap anak didiknya.Praktek penerapannnya adalah sebagai berikut:
1) Dilakukan pada saat KBM
klasikal, yaitu klasikal awal, klasikal kelompok privat, atau klasikal akhir.
2) Sebaiknya disediakan dengan
media pembelajaran
3) Dapat divariasi dengan seni
BBM atau dengan metode tanya jawab.
4) Bahan pengajaran yang
menggunakan metode ceramah pada umumnya adalah bahan pengajaran yang menuntut
pemahaman dan pembentukan sikap